Tais, Media center Kabupaten Seluma – Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Seluma mendapatkan Kunjungan dari TKIT Nurul Iman Tais dalam rangka menumbuhkan kegemaran membaca sejak usia dini, bersama kepala sekolah ibu Tri Muryanti S.Pd Paud dan dewan guru. Jumat (20/01/2023).
Dalam kunjungan ini, langsung diterima oleh kepala Dinas yang wakili oleh Kabid deposit layanan koleksi Chalida Rahmadani,SH.
Para pelajar TKIT ini dibimbing membawa buku di ruangan perpustakaan daerah kabupaten Seluma.