SATGAS PERCEPATAN PENANGANAN COVID-19 KECAMATAN SEMIDANG ALAS MELAKSANAKAN EDUKASI DI PASAR

Tais, Media Center Kabupaten Seluma – Satuan Tugas (Satgas) Percepatan Penanganan Virus Corona (Covid-19) Kecamatan Semidang Alas Kabupaten Seluma melaksanakan Edukasi dan pembagian masker di Area Pasar Mingguan Kelurahan Pajar Bulan, Rabu (6/5/2020).Camat Semidang Alas Zaidi S.IP menghimbau dan mengajak kepada pengunjung pasar (penjual dan pembeli) untuk memakai masker dan melakukan cuci tangan dengan sabun […]