PELATIHAN KETERAMPILAN BLK KABUPATEN SELUMA GELOMBANG KE-IV TAHUN 2019

Tais, Media Center Kabupaten Seluma-Wakil Bupati Seluma Drs. Suparto, M.Si yang didampingi Kepala Dinas Nakertrans Kabupaten Seluma Riduan Sabrin, ST membuka acara Pembukaan Pelatihan Keterampilan Berbasis Kompetensi Gelombang Ke-IV Tahun 2019 di Balai Latihan Kerja (BLK) Seluma, Selasa (03/09/2019). Wakil Bupati Seluma Drs. Suparto, M.Si antara lain mengatakan semoga setelah diadakan pelatihan terjalin kerjasama dalam […]